Pengantar Katekismus
Allah dalam Dirinya sendiri sempurna dan bahagia tanpa Batas. Berdasarkan keputusan-Nya yang dibuat atas kebaikan-Nya, Ia telah menciptakan manusia dengan kehendak bebas, supaya manusia dapat mengambil bagian dalam kehidupan-Nya yang bahagia.