Apa sarana pembatasan kelahiran yang bertentangan dengan kaidah moral?

Setiap tindakan yang mempunyai tujuan atau sebagai sarana untuk menghalangi prokreasi secara intrinsik imoral, misalnya sterilisasi langsung atau kontrasepsi, baik sebelum, selama, maupun sesudah hubungan suami-istri.
#Sepuluh Perintah Allah – Perintah 6: Jangan berzina.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

This site uses Akismet to reduce spam. Learn how your comment data is processed.