Yesus Kristus hadir dalam Sakramen Ekaristi dalam cara yang unik dan tak ada bandingannya. Dia hadir dalam cara yang sungguh-sungguh, nyata, dan substansial: dengan Tubuh dan Darah-Nya, dengan Jiwa dan Keilahian-Nya. Karena itu dalam Sakramen Ekaristi, hadirlah secara sakramental, yaitu dalam rupa roti dan anggur, Kristus seutuhnya, Allah dan Manusia.
#Sakramen Ekaristi