Apakah kita semua dipanggil pada kesucian Kristen?
Semua orang beriman dipanggil pada kesucian Kristen. Ini merupakan kepenuhan hidup Kristen dan kesempurnaan cinta kasih. Hal ini terlaksana melalui kesatuan intim dengan Kristus, dan, dalam Dia, dengan Tritunggal yang…